Menu

Mode Gelap
Gelar Rembuk Stunting Komitmen Pemkab Pacitan Tekan Stunting Hingga 2025 Kenaikan Harga Beras, DPRD Pacitan Desak Pemerintah Ambil Langkah Nasib Naas Menimpa Keluarga Wisata di Pantai Srau, Pacitan, 1 Tewas Terseret Ombak Deklarasi Mahasiswa Pacitan, Tolak Politisasi Kampus Jelang Pemilu 2024 Forum PTT Transport SD/SMP Pacitan Sampaikan Tuntutan kepada Bupati

Ekonomi · 9 Aug 2019 11:37 WIB

Pedagang Siap Pasang Badan Hingga Eksekusi


 Pedagang Siap Pasang Badan Hingga Eksekusi Perbesar

TULAKAN – lensapacitan.com, Pedagang pasar Tulakan, Kabupaten Pacitan, benar-benar
melakukan aksinya. Mereka menduduki kembali lahan yang sebelumnya ditinggakan.
Mereka bakal tetap bertahan di lahan tersebut. Alasannya tanah tersebut milik
negara. Sedangkan lahan tersebut menjadi sumber mata pencahariannya dan
pedagang lainnya belasan hingga puluhan tahun.
Sekitar 50  pedagang
masih bertahan di pasar Tulakan. Sebelumnya ada 60 an pedagang yang berjualan
diatas tanah sengketa itu. Diperkirakan jumlah pedagang bakal bertambah di hari
pasaran berikutnya. Mengingat lapak yang dipersiapkan sudah ada.  Mereka bakal tetap bertahan di lahan
tersebut. Kami akan bertahan hingga titik daerah penghabisan, ’’ tegas Nurul
Khodariah, pedagang pasar Tulakan
Tidak hanya itu, pedagang pun menurutnya bakal pasang badan
saat eksekusi dilakukan meskipun eksekusi melibatkan anggota kepolisian.
Bahkan, seluruh pedagang yang biasa berjualan bakal dihadirkan untuk
mempertanahkan tanah tersebut. Pedagang percaya jika lahan tersebut milik
negara. Bukti yang dimiliki kuat. Diantaranya peta leter C milik desa,
sertifikat tanah warga disekitarnya yang menyebutkan berbatasan dengan pasar
kelopo, lahan yang saat ini ditempati, keterangan jika sebelumnya lahan
tersebut bekas gudang garam dan lainnya. “Dulu Pak In juga pernah ngantre garam
disini, ’’ bebernya. (not)

Artikel ini telah dibaca 3 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Pendaftaran CPNS 2024 Ditutup, Dua Formasi di Pemkab Pacitan Nihil Pendaftar

15 September 2024 - 12:08 WIB

Merasa Ora Diuwongke, Puluhan BPD Mengadu Ke Dewan, Minta Biaya Operasional dan Honor dinaikkan

1 August 2024 - 04:02 WIB

Bupati Serahkan BLT DBHCHT kepada 5.234 Buruh dan Petani Tembakau Pacitan

16 July 2024 - 23:16 WIB

DPRD Pacitan Segera Putuskan APBD Perubahan 2024

14 July 2024 - 00:14 WIB

Komitmen DPRD Pacitan untuk Mencegah Praktik Korupsi

11 July 2024 - 05:55 WIB

DPRD Pacitan Mengebut Pembahasan Raperda Perubahan Nomenklatur

26 June 2024 - 12:16 WIB

Trending di Pemerintahan