Menu

Mode Gelap
Peringati Hari Bakti PUPR ke-79, Dinas PUPR Pacitan Gelar Bakti Sosial di Ponpes Nurudh Dholam Banjir Lumpur dari Bukit Kiteran Tutup Akses Jalan dan Isolasi 8 Rumah di Desa Wiyoro Pembersihan Lumpur dan Pemulihan Akses di Dusun Kaliatas Pacitan Belik Brumbung, Situs Bersejarah di Pacitan yang Sarat Nilai Religi Raja Ampat-nya Pacitan, Pesona Eksotis Pantai Kasap Banjir Sungai Cokrokembang, Jembatan Ambrol dan Gerobak Pedagang Hanyut

Politik

Deklarasi Damai Ciptakan Pemilu Berkualitas

badge-check

 Kerawanan pemilu coba dianulir oleh aparat setempat, itu setelah deklarasi damai yang digelar Polres, KPU, Bawaslu, Pemkab, Kodim 0801 Pacitan bersama seluruh Partai Politik yang akan berpartisipasi dalam Pemilu 2024

Kapolres Pacitan Wildan Alberd mengatakan, langkah ini untuk menyatukan persepsi semua pihak dalam menjaga demokrasi menjelang pemilu, serta mengajak masyarakat untuk menggunakan hak pilih mereka dalam pelaksanaan Pemilu 2024.” yuk sama- sama gunakan hak pilihannya,” ujarnya kemarin (17/10).

Dalam pelaksanaan pemilu tahun 2024 lanjut Wildan, ada terdapat berbagai potensi kerawanan yang diperlukan perhatian serius untuk diantisipasi sejak dini sehingga tidak berkembang menjadi gangguan nyata, yang menganggu dan menghambat penyelenggaraan pemilu.” jauh-jauh hari aparat keamanan telah melakukan berbagai persiapan pengamanan menjelang Pemilu 2024. diantaranya menyiapkan 340 personel pengamanan pemilu,” tandasnya.

Ia menegaskan, pilihan dan pendapat boleh berbeda, tetapi persatuan dan kesatuan harus tetap dijaga. Selain itu jangan ada pertengkaran yang membuat suasana panas dan mengakibatkan kegaduhan di masyarakat. Dirinya juga meminta kepada aparat dan pihak penyelenggara baik  KPU maupun Bawaslu agar profesional dan menjaga netralitas.” saya jaminannya anggota saya akan netral, ” tegas Wildan.

Bupati Pacitan Indrata Nur Bayuaji menambahkan, Deklarasi damai ini komitmen untuk menciptakan suhu politik yang aman, sejuk, damai, dan harmonis.”Seluruh pihak harus sepakat untukwujudkan pemilu damai,” ujarnya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Hasil Real Count Aji-Gagarin Unggul Telak dengan 68,90 Persen Suara

27 November 2024 - 22:05 WIB

Aji-Gagarin Unggul Telak Berdasarkan Real Count, Raih Kemenangan Mutlak di Kecamatan Sudimoro

27 November 2024 - 18:06 WIB

Ronny Wahyono Nyoblos di TPS 9 Tamperan, Sidoharjo

27 November 2024 - 12:29 WIB

Optimis Menang, Mas Aji Gunakan Hak Pilih di TPS 04

27 November 2024 - 10:19 WIB

Petugas Pilkada Melintasi Jembatan Rusak Demi Pastikan Logistik Sampai ke TPS

27 November 2024 - 08:17 WIB

Trending di Politik