Menu

Mode Gelap
Semangat Nadjua di Hari Pertama Sekolah Rakyat: Ingin Jadi Polwan, Suyitno Bahagia Cucu Bisa Sekolah Gratis 100 Siswa Sekolah Rakyat Pacitan Jalani Cek Kesehatan di Hari Pertama Masuk Sekolah Hendak Pulang dari Masjid, Lansia di Pacitan Jadi Korban Kecelakaan Festival Ronthek Pacitan 2025 Usai, Serap Anggaran Rp 410 Juta, Ini daftar Juaranya Pring Sedhapur’ Tulakan Usung Tema Gerhana Bulan, Sajikan Atraksi Sarat Nilai Rontek Tegalombo Usung Tema “Murwokolo”, Pukau Penonton dengan Nuansa Islami

Laka Lantas

Sopir ngantuk, Suzuki Carry Vs Etios Adu Moncong

badge-check

ARJOSARI – lensapacitan.com, Adu banteng dua kendaraan terjadi di Arjosari, Pacitan. Sebuah minibus jenis Toyota Etios Nopol F 1463 KG terlibat kecelakaan di jalur Pacitan – Ponorogo. Diduga karena sopir mengantuk, minibus itu oleng dan menabrak minibus Suzuki Carry nopol B 1650 TI dari arah berlawanan, di jalan raya Desa Gegeran, Kecamatan Arjosari. Akibat adu bodi cukup keras, bodi bagian depan dua kendaraan itu ringsek.

Kerusakan terparah dialami  Toyota Etios yang mengalami kerusakan berat pada bagian depan kendaraan hancur. Sang sopir Etios, Waluyo, warga dusun kauman, Desa Arjowinangun, Mengalami luka-luka, sementara dua penumpang mengalami luka patah tulang.

“Pengemudi etios luka-luka, sementara dua penumpangnya luka patah tulang iga dan kaki,” Jelas Ipda Amrih Widodo, Kanit Laka Polres Pacitan

Sementara sopir Suzuki Carry Sriyono, warga Dusun Krajan Desa Jetis Kidul, Kecamatan Arjosari, mengalami luka ringan.

Kejadian laka lantas tersebut, bermula, saat Toyota Etios yang dikemudikan Waluyo melaju dari arah Arjosari menuju Ponorogo, karena mengantuk, sopir tidak bisa mengendalikan laju mobil, saat bersamaan muncul Carry. Karena jarak terlalu dekat, kedua mobil terlibat tabrakan.

“Pengemudi Etios mengantuk, sehingga mobil semakin ketengah,” Jelas Amrih.(adj/not)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Mahasiswi Asal Kebonagung Tewas dalam Kecelakaan di Tegalombo, Ini Kronologinya

2 Juli 2025 - 18:51 WIB

Akibat Crane Tak Berfungsi, Truk Pengangkut Tiang Listrik Terguling

22 Juni 2025 - 18:06 WIB

Tabrakan di Jalur Pacitan–Trenggalek, Pelajar Luka Serius akibat Lampu Motor Mati

22 Juni 2025 - 09:48 WIB

Jasad Anak Perempuan Korban Tenggelam di Pancer Ditemukan, Dua Lainnya Masih Dicari

21 Juni 2025 - 13:14 WIB

Empat Orang Terseret Ombak di Pantai Pancer Door Pacitan, Satu Ditemukan Meninggal Dunia

21 Juni 2025 - 05:22 WIB

Trending di Peristiwa