Menu

Mode Gelap
Pembangunan Sekolah Rakyat Pacitan Dimulai, Target Rampung Agustus 2026 Sepanjang 2025, BPBD Pacitan Catat 1.135 Kejadian Gempa di Pacitan Bendahara Desa Klesem Diduga Gelapkan Dana Desa, Kabur Bawa Laptop dan Berkas Penting Dilaporkan Hilang, Parwati Warga Jetak, Pacitan Ditemukan di Sleman Gotong Royong Nelayan Pacitan Pertahankan Tradisi Tangkap Ikan Eretan Kasus PMK Masih Ditemukan, Dinas Pastikan Tak Ada Lonjakan

Kriminal

Seorang Nelayan Andon Asal Sukabumi Luka Parah, Terlibat Pengeroyokan

badge-check

PACITAN – lensapacitan.com Suherlan
(28) tahun Seorang nelayan andon asal Sukabumi Jawa Barat, mengalami luka tusuk disekujur tubuhnya. ini setelah terlibat penggeroyokan dengan sesama nelayan
andon di Lingkungan Jaten Kelurahan Sidoharjo pada Rabu sore (24/3/2021).

Akibat
luka tersebut, Suherlan harus dilarikan ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr
Darsono Pacitan untuk menjalani perawatan. “Benar ada peristiwa yang diduga
penusukan,”kata Ipda Yuyun Krisdiantoro, Kanit Reskrim Polsek Kota.

Menurut
keterangan sejumlah saksi, pelaku berjumlah tiga orang melakukan pengeroyokan terhadap
Suherlan, dengan menggunakan senjata tajam dan juga batu.

Anggota
Polsek Kota berhasil mengamankan sejumlah barang bukti, yaitu sebuah kendaraan
motor yang digunakan pelaku dan satu motor milik korban.



Hingga
kini, belum diketahui secara pasti motif peristiwa tersebut, sedangkan pihak
kepolisian masih terus melakukan pengejaran terhadap tiga orang yang diduga
pelaku pengeroyokan. “Ini masih dalam proses peyelidikan,”jelasnya.

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Sepanjang 2025, BPBD Pacitan Catat 1.135 Kejadian Gempa di Pacitan

13 Januari 2026 - 12:21 WIB

Dilaporkan Hilang, Parwati Warga Jetak, Pacitan Ditemukan di Sleman

10 Januari 2026 - 19:50 WIB

Damkar Satpol PP Pacitan Evakuasi Sarang Vespa dan Ular Kobra di Pringkuku

8 Januari 2026 - 21:54 WIB

Tulang Kerangka Manusia Ditemukan di Gunung Jinem, Diduga Warga yang Hilang 5 Bulan Lalu

3 Januari 2026 - 15:04 WIB

Gudang Serbuk Kayu di Pabrik Kayu Lapis Donorojo Pacitan Terbakar

30 Desember 2025 - 19:14 WIB

Trending di Peristiwa