Menu

Mode Gelap
Pacitan Nihil Kasus Super Flu H3N2, Dinkes Imbau Warga Tak Panik Atlet Angkat Besi Pacitan Luluk Diana Terima Bonus dari Pemkab Pacitan Diduga Sopir Mengantuk, Truk Muat Ayam Nyaris Terjun ke Jurang di Jalur Pacitan–Pringkuku Damkar Satpol PP Pacitan Evakuasi Sarang Vespa dan Ular Kobra di Pringkuku Bersihkan Sampah Kandang Sapi Milik Warga Donorojo Pacitn Terbakar Libur Nataru, Kunjungan Wisatawan ke Pacitan Tembus 174 Ribu Orang

Peristiwa

Padi Diserang Babi Hutan, Petani Tunggui Tanaman Siang dan Malam

badge-check

PACITAN – lensapacitan.com, Para petani di Desa Bolosingo, Pacitan dibuat pusing oleh serangan Babi hutan. Puluhan petak sawah diacak-acak. Puluhan babi hutan tersebut menyerang padi dan ketela para petani. Tak hanya di makan, sebagian lahan lain juga rusak diinjak-ijak gerombolan hewan tersebut. ‘’Setiap tahun seperti ini, semakin lama semakin banyak yang datang celengnya,’’ ujar Sinto salah seorang petani setempat kemarin (25/4)





Sinto mengungkapkan Hewan tersebut ramai menyerbu lahannya yang berada tepat dibawah kakigunung. Tak hanya sekali dua kali, tiap hari puluhan babi hutan silih berganti mendatangi sawahnya. Hingga bersama petani lainnya mereka memutuskan bergiliran ronda menghalau babi hutan tersebut. ‘’Kalau tidak dijaga sudah pasti gagal panen,’’ paparnya





Meski telah dijaga, namun tak jarang mereka kerap kecolongan.Hal tersebut berdampak pada hasil panen petani, biasanya bisa mendapatkan 15 hingga 20 karung gabah, saat diserang hama Babi hutan, untuk mendapatkan 7 karung saja sulit. (not)


Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Damkar Satpol PP Pacitan Evakuasi Sarang Vespa dan Ular Kobra di Pringkuku

8 Januari 2026 - 21:54 WIB

Tulang Kerangka Manusia Ditemukan di Gunung Jinem, Diduga Warga yang Hilang 5 Bulan Lalu

3 Januari 2026 - 15:04 WIB

Gudang Serbuk Kayu di Pabrik Kayu Lapis Donorojo Pacitan Terbakar

30 Desember 2025 - 19:14 WIB

Empat Korban Meninggal di Tol Pejagan–Pemalang Dimakamkan di Pacitan

14 Desember 2025 - 19:52 WIB

Unit Penjinak Bom Polda Jatim Sisir Lokasi Ledakan di Pacitan, Ditemukan Sisa Bahan Peledak Lemah

14 Desember 2025 - 19:34 WIB

Trending di Peristiwa