Menu

Mode Gelap
Potensi Sungai Grindulu Dijajaki untuk Pembangkit Listrik Tenaga Air Pikap Jatuh ke Tepi Sungai Grindulu di Pacitan, Pengemudi Luka Ringan Bendahara Desa Klesem Jadi Atensi Polisi, Kapolres Pacitan Kumpulkan 30 Kades Pura-pura Dibegal, Warga Arjosari Pacitan Ternyata Gadaikan Motor Setelah Kalah Slot Lima ODGJ di Pacitan Direhabilitasi, Kapolres Turun Langsung Lepas Pasung Karmin Sepanjang 2025, Damkar Satpol PP Pacitan Tangani Puluhan Kebakaran dan Ratusan Evakuasi Unik

Peristiwa

Kebakaran di Depan Balai Desa Gedangan Tegalombo, Tiga Mobil Damkar Dikerahkan

badge-check


 Kebakaran di Depan Balai Desa Gedangan Tegalombo, Tiga Mobil Damkar Dikerahkan Perbesar

PACITAN – Sebuah rumah yang berada di depan Balai Desa Gedangan, Kecamatan Tegalombo, Kabupaten Pacitan, terbakar pada Minggu (15/12) siang. Api diketahui berkobar hebat, terutama di area dapur lantai bawah bangunan tersebut.

Dalam sebuah video berdurasi 32 detik yang direkam oleh warga, terlihat api masih membesar, sementara tiga tabung gas melon berserakan di halaman.

Untuk mengendalikan kebakaran, tiga unit mobil pemadam kebakaran milik Satpol PP Pacitan diterjunkan ke lokasi. Petugas berjibaku menjinakkan amukan si jago merah agar tidak merembet ke bangunan lain di sekitarnya.

Hingga berita ini diturunkan, belum diketahui secara pasti penyebab kebakaran maupun jumlah kerugian yang ditimbulkan. Aparat setempat masih melakukan penyelidikan lebih lanjut. (not)

 

 

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Bendahara Desa Klesem Jadi Atensi Polisi, Kapolres Pacitan Kumpulkan 30 Kades

15 Januari 2026 - 19:24 WIB

Lima ODGJ di Pacitan Direhabilitasi, Kapolres Turun Langsung Lepas Pasung Karmin

15 Januari 2026 - 19:07 WIB

Setelah Bertahun-tahun Dipasung, Karmin Pacitan Akhirnya Dapat Rehabilitasi

14 Januari 2026 - 22:30 WIB

Sepanjang 2025, BPBD Pacitan Catat 1.135 Kejadian Gempa di Pacitan

13 Januari 2026 - 12:21 WIB

Dilaporkan Hilang, Parwati Warga Jetak, Pacitan Ditemukan di Sleman

10 Januari 2026 - 19:50 WIB

Trending di Peristiwa