Menu

Mode Gelap
Setelah Bertahun-tahun Dipasung, Karmin Pacitan Akhirnya Dapat Rehabilitasi Pacitan Selidiki Dugaan Penyelewengan Dana Desa Klesem Kasus Mbah Tarman Masih di Tahap Penyidikan, Berkas Belum P21 Pembangunan Sekolah Rakyat Pacitan Dimulai, Target Rampung Agustus 2026 Sepanjang 2025, BPBD Pacitan Catat 1.135 Kejadian Gempa di Pacitan Bendahara Desa Klesem Diduga Gelapkan Dana Desa, Kabur Bawa Laptop dan Berkas Penting

Kekeringan

Release BMKG: Musim Penghujan Akan Mulai Pada Awal November

badge-check

PACITAN – lensapacitan.com, Berdasarkan Release terbaru Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG), sejumlah wilayah saat ini sudah memasuki musim penghujan.
Wilayah-wilayah tersebut seperti Sumatera tepatnya di sebagian Aceh, Sumatera Utara, dan Sumatera Barat. Daeah-daerah ini sudah memasuki musim hujan sejak September lalu.
Kemudian daerah lain yang sudah memasuki awal musim hujan adalah beberapa wilayah di Sumatera, sebagian wilayah Kalimantan, serta Sulawesi.
Adapun untuk wilayah Jawa, sebagian kecil sudah memasuki musim hujan pada akhir Oktober.
Kemudian sebagian wilayah lain termasuk Kabupaten Pacitan, baru akan memasuki awal musim hujan pada Bulan November.
Memasuki musim hujan Badan Meteorologi,Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengimbau masyarakat untuk memperhatikan aliran air atau limpasan air hujan baik di parit atau sungai.
Dihimbau agar warga membersihkan saluran air, sehingga limpasan air hujan tidak terhalang oleh sampah yang bisa mengakibatkan bencana khususnya banjir.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Setelah Bertahun-tahun Dipasung, Karmin Pacitan Akhirnya Dapat Rehabilitasi

14 Januari 2026 - 22:30 WIB

Sepanjang 2025, BPBD Pacitan Catat 1.135 Kejadian Gempa di Pacitan

13 Januari 2026 - 12:21 WIB

Dilaporkan Hilang, Parwati Warga Jetak, Pacitan Ditemukan di Sleman

10 Januari 2026 - 19:50 WIB

Damkar Satpol PP Pacitan Evakuasi Sarang Vespa dan Ular Kobra di Pringkuku

8 Januari 2026 - 21:54 WIB

Tulang Kerangka Manusia Ditemukan di Gunung Jinem, Diduga Warga yang Hilang 5 Bulan Lalu

3 Januari 2026 - 15:04 WIB

Trending di Peristiwa